PERANAN TIK DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN
BIDANG
PENDIDIKAN
a.
Perpustakaan
Online
Unit kerja yang
menyimpan berbagai macam karya cetak atau pustaka yang dikelola secara
sistematis berdasar urutan abjad sebagai sumber informasi yang terhubung ke
jaringan internet
b.
Kelas
Online/Pembelajaran Online
Yaitu kelas atau
pembelajaran jarak jauh dimana guru dan murid tidak harus bertatap muka secara
langsung dan tidak membutuhkan ruang fisik buat belajar sehingga kegiatan
belajar mengajar dapat dilakukan dimanapun dan kapanpun.
c.
Mengakses
informasi dan hasil penelitian melali internet
Internet dijadikan
sumber data dan informasi bagi pelajar atau siswa yang membutuhkan referensi
dalam memahami materi atau bahan ajar.
BIDANG
BISNIS/USAHA
a.
Internet
Banking
Yaitu layanan
perbankan yang dilakukan menggunakan internet
b.
SMS
Banking
Yaitu transaksi
perbankan yang dilakukan via SMS, seperti transfer uang, pembayaran tagihan,
atau pengecekan saldo melalui handphone (HP)
c.
Perdagangan
Elektronik (E-Commerce)
Yaitu perdagangan
yang dilakukan dengan memanfaatkan internet dengan cara memajang katalog,
daftar harga dan spesifikasi produk.
BIDANG
PEMERINTAHAN (E-Government)
a.
Government
To Citizen (G2C)
Pemanfaatan TIK untuk melayani kebutuhan masyarakat luas,
misalnya melayani administrasi kependudukan.
b.
Government
to Business (G2b)
Pemanfaatan TIK untuk
melayani kebutuhan dunia usaha, misalnya pengurusan izin usaha, permintaan data
statistik yang dibutuhkan pengusaha, dsb.
c.
Government
to Government (G2G)
Pelayanan TIK untuk
melayani kebutuhan lembaga pemerintah lain atau departemen lain.
Bidang
Kesehatan
a.
Kartu
Cerdas (Smart Card)
Kartu yang digunakan
juru medis untuk mengetahui riwayat penyakit pasien yang datang ke rumah sakit.
b.
Penggunaan
Robot
Robot bisa membantu
proses operasi pembedahan
c.
Penggunaan
komputer pencitraan 3D
Digunakan untuk
menunjukan letak tumor dalam tubuh pasien
Komentar
Posting Komentar